Bantuan Kuota Internet Cair di Tengah Percobaan PTM, Silahkan Akses di kuota-belajar.kemdikbud.go.id

- 12 Oktober 2021, 23:00 WIB
Petunjuk Teknis Penyaluran Bantuan Pemerintah, Paket Data Kuota Internet Periode Oktober-November 2021/Sumber/Kemdikbud
Petunjuk Teknis Penyaluran Bantuan Pemerintah, Paket Data Kuota Internet Periode Oktober-November 2021/Sumber/Kemdikbud /

 

SINARJATENG.COM - Kemenetrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) kembali memberikan bantuan internet kepada para pendidik dan peserta didik.

Pada periode Oktober ini, Mendikbud Ristek Nadiem Anwar Makarim tetap memberikan bantuan internet dalam masa (PTM) pembelajaran tatap muka dan (PPJ) pembelajran jarak jauh.

Baca Juga: Fakta Baru Kasus Dugaan Pemerkosaan Anak di Luwu Timur Terungkap, Ditemukan Peradangan di Alat Vital

Bantuan kuota yang di salurkan kepada 26,6 juta penerima,hal ini untuk mendukung kelancaran pembelajaran yang masih sangat terbatas, selain itu banyak sekolah yang masih menggunakan metode daring.

"Kuota data di salurkan kepada nomer-nomer yang sudah terverifikasi dan di validasi sehingga di pastikan akan menerima’’ ujar nadiem

Selain itu juga ada penambahan kuota sebanyak 2,2 juta penerima di banding bulan September lalu.

Baca Juga: 7 Weton Wanita Ini akan Membawa Keberuntungan untuk Suaminya, Apa Weton Anda Termasuk?

"Karena adanya pemuthakhiran nomer ponsel yang telah di verifikasi dan di validasi," tambahnya.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah