Kejaksaan RI Buka 4.148 Formasi untuk CPNS 2021, Ini Daftar Selengkapnya

- 21 Mei 2021, 23:10 WIB
Kejaksaan RI membuka 4.148 formasi CPNS 2021.  melalui Instagram resmi Biro Kepegawaian Kejaksaan RI
Kejaksaan RI membuka 4.148 formasi CPNS 2021. melalui Instagram resmi Biro Kepegawaian Kejaksaan RI /IG @biropegkejaksaan

5. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis

6. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan

7. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar

8. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh Instansi Pemerintah.

Baca Juga: PSIS Semarang Kembali Laksanakan Latihan Jelang Persiapan Hadapi Kompetisi Liga 1 2021

Kemudian, untuk jadwal seleksi CPNS dan PPPK 2021 seperti kami kutip dari sscasn.bkn.go.id yang merupakan Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) yang dikelola oleh Badan Kepegawaian Nasional (BKN) sebagai situs resmi pendaftaran seleksi ASN secara Nasional.

Berikut jadwal seleksi CPNS dan PPTK 2021 :

1. Pengumuman Lowongan
Pengumuman kebutuhan formasi CPNS, PPPK Guru dan PPPK Non guru 30 Mei - 13 Juni 2021

2. Pendaftaran
Pendaftaran seleksi CPNS, PPPK Guru dan PPPK Non guru 31 Mei - 21 Juni 2021

3. Seleksi Administrasi
Proses seleksi administrasi dan pengumuman hasil seleksi 1 Juni - 31 Juni 2021.Masa sanggah hasil seleksi 1 - 11 Juli 2021

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah