Polda Papua Barat Usut Penyebab Terbakarnya Kapal Fajar Baru 8 Terbakar

- 8 Maret 2021, 19:25 WIB
Kapal perintis Fajar Baru 8 yang baru tiba dari Waisai, Kabupaten Raja Ampat dan sandar di pelabuhan rakyat Kota Sorong, Papua Barat, Minggu 7 Maret 2021 itu dilalap si jago merah.
Kapal perintis Fajar Baru 8 yang baru tiba dari Waisai, Kabupaten Raja Ampat dan sandar di pelabuhan rakyat Kota Sorong, Papua Barat, Minggu 7 Maret 2021 itu dilalap si jago merah. /Tribatanews.polri.go.id

Berselang 20 menit kemudian atau sekira pukul 18.40 wit setelah penumpang turun, kapal mengalami kebakaran di dek 2 bagian belakang, kemudian tindakan Nahkoda memerintahkan para ABK untuk segera keluar dan menyelamatkan barang barang berharga yang masih sempat diselamatkan.

“Sementara nahkoda dan ABK sedang diamankan dan mintai keterangan terkait kejadian tersebut, sedangkan kerugian yang dialami belum bisa ditaksirkaan” jelas Kabid Humas Polda Papua Barat.***

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah