Bakti Sosial Forum Pimpinan PTKIN Bantu Warga Jayapura Terdampak Covid-19

- 28 Desember 2020, 22:03 WIB
Forum Pimpinan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKIN) menggelar silaturahim dan bakti sosial di komplek warga Papua di Musholla Firdaus Asso, Angkasa, Jayapura, Minggu 27 Desember 2020
Forum Pimpinan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKIN) menggelar silaturahim dan bakti sosial di komplek warga Papua di Musholla Firdaus Asso, Angkasa, Jayapura, Minggu 27 Desember 2020 /Kemenag.go.id

Bakti sosial seperti itu juga diharapkan dapat dilanjutkan oleh mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi yang mengirimkan para mahasiswanya untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Papua. Menurut Babun, beberapa perguruan tinggi setiap tahun mengirimkan mahasiswa untuk melaksanakan KKN di Papua.

“Semoga komplek ini ke depan dapat menjadi warga binaan dan menjadi mitra dari kegiatan KKN Lintas Nusantara yang diikuti oleh beberapa PTKIN dengan tuan rumah IAIN Fattahul Muluk, Papua,” harap Babun.***

Halaman:

Editor: Eko Wahyu Putranto

Sumber: kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah