Dwikorita Sampaikan Curah Hujan Jateng Meningkat 40 persen, Ganjar: Baca Info BMKG dan Kuasai Ilmu Titen

- 24 Oktober 2021, 09:45 WIB
Kepala BMKG Indonesia, Dwikorita Karnawati saat menemui Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di rumah dinasnya, pada Jumat 22 Oktober 2021.
Kepala BMKG Indonesia, Dwikorita Karnawati saat menemui Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di rumah dinasnya, pada Jumat 22 Oktober 2021. /Humas Pemprov Jateng

Baca Juga: Manfaat Ikan Mujair untuk Dikonsumsi Bagi Kesehatan, Salah Satunya Menjaga Kadar Kolesterol!

Cara-cara itu, menurut Ganjar, penting dilakukan sehingga kondisinya akan aman dan tidak sampai timbul korban jiwa. Ganjar mengimbau agar seluruh masyarakat Jawa Tengah siaga.

"Itu cara yang menurut saya penting dan terimakasih dari bmkg hadir memberikan informasi kepada jawa tengah dan sekaligus ini peringatan untuk seluruh jawa tengah. Hati-hati, ini sudah oktober, novermber puncaknya desember dan kita semua mesti siap," tegasnya.***

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah