Daftarkan ke KPU, OSO Sebut Partai Hanura 100 Persen Telah Siap untuk Dilakukan Verifikasi Faktual

- 8 Agustus 2022, 20:41 WIB
Ketua umum Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Oesman Sapta Odang (OSO) diwawancarai awak media di Gedung KPU RI, Senin, 8 Agustus 2022
Ketua umum Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Oesman Sapta Odang (OSO) diwawancarai awak media di Gedung KPU RI, Senin, 8 Agustus 2022 /Arif Rahman/Jurnal Medan

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Tebak Kata Shopee, Tantangan Harian Senin 8 Agustus 2022, Huruf Dasar MRAOFSI

Sementara itu, Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyatakan dokumen pendaftaran partai Hanura dinyatakan lengkap. 

"Berdasarkan hasil pengecekan dokumen oleh tim KPU, maka pada kesempatan ini akan saya sampaikan untuk dokumen Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) itu dinyatakan lengkap," kata Anggota KPU Idham Holik.

Selanjutnya Partai Hanura akan dilakukan verifikasi administrasi dan faktual, karena tidak lolos parliamentary threshold pada Pemilu 2019.***

Halaman:

Editor: Intan Hidayat

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah