PIMAJT Bersama BAZNAS Jateng Kembali Salurkan Santunan Anak Yatim Piatu dari Panti Asuhan di Kota Semarang

- 12 September 2021, 17:37 WIB
Ketua PP MAJT Prof Dr KH Noor Achmad MA (tengah) didampingi Ketua PIMAJT Dr Hj Nur Kusuma Dewi MSi, Sekretaris MAJT Drs H Istajib AS dan Wakil Ketua Baznas Jateng KH Zain Yusuf usai menyerahkan santunan PIMAJT dan Baznas Jateng kepada anak yatim & piatu.
Ketua PP MAJT Prof Dr KH Noor Achmad MA (tengah) didampingi Ketua PIMAJT Dr Hj Nur Kusuma Dewi MSi, Sekretaris MAJT Drs H Istajib AS dan Wakil Ketua Baznas Jateng KH Zain Yusuf usai menyerahkan santunan PIMAJT dan Baznas Jateng kepada anak yatim & piatu. /Dok. MAJT

Wakil Ketua BAZNAS Jateng Drs KH Zain Yusuf MM mewakili Keta Baznas Jateng Dr KH Ahmad Darodji MSi, mengatakan bahwa sampai kini Baznas Provinsi Jawa Tengah telah memberikan santunan kepada 3.474 anak yatim dan piatu, termasuk mereka yang telah kehilangan orang tua mereka karena Covid-19.

Hal ini tentunya juga mendukung pemerintah dalam penanganan dampak Covid-19. Bahkan kami siap membantu mereka anak-anak yang orang tuanya meninggal karena Covid-19 dari usia 5 tahun hingga 18 tahun.

"Kami akan bantu pendidikannya hingga lulus SMA. Kini kami juga sudah menjalin kerjasama dengan pondok pesantren yang memiliki madrasah, seperti milik KH Fadholan di Gunungpati," ujar KH Zain Yusuf.***

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah