7 Manfaat Sirih Cina, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol Tinggi

- 14 November 2022, 10:57 WIB
7 Manfaat Sirih Cina, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol Tinggi
7 Manfaat Sirih Cina, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol Tinggi /

SINARJATENG.COM - Daun sirih cina merupakan salah satu jenis rumput liar yang banyak tumbuh di tanah, celah batu, dan sekitar hutan. Sirih cina memiliki karakteristik unik pada daunnya yang hijau berkilauan. Meski termasuk golongan rumput liar, manfaat sirih cina nyatanya sangat banyak dan baik untuk kesehatan tubuh.

Sirih cina, tanaman liat yang kaya akan mineral. Ini 6 manfaat sirih cina, salah satunya menurunkan kolesterol.
Sirih cina alias suruhan merupakan tanaman liar yang memiliki khasiat herbal.

Sirih cina memiliki bunga berbentuk bulir dengan panjang sekitar 1 cm sampai 6 cm.

Baca Juga: Simak! Ini 9 Manfaat Asoka Untuk Kesehatan

Berikut Ini Beberapa 5 Manfaat Menanam Kenikir Bagi Kehidupan Kita salah satunya yaitu:

Daun sirih cina mengandung agen anti-kanker, antioksidan kuat, dan anti-inflamasi. Daun ini juga mengandung beberapa zat yang bergizi seperti protein, karbohidrat, kalsium, lemak, zat besi, dan kandungan bergizi lainnya. Karena kandungan inilah, daun sirih cina sering dijadikan obat herbal.

1. Menurunkan kolesterol

Sirih cina mengandung flavonoid, minyak atsiri, dan alkaloid yang berperan menurunkan kolesterol.

Salah satu rebusan daun yang bisa diandalkan untuk menurunkan kadar kolesterol adalah daun salam.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah