Niat Shalat Tahajud dan Keutamaan Shalat Tahajud

- 4 April 2022, 23:28 WIB
Ilustrasi shalat
Ilustrasi shalat /

Baca Juga: Kode Redeem FF Selasa 5 April 2022 Simak Cara Mendapatkan Item Menarik di reward.ff.garena.com

Diatas merupakan niat dari shalat Tahajud yang bisa kamu amalkan selama bulan Ramadhan.

Lalu bagaimana keutamaan dari shalat Tahajud itu sendiri?

Dalam riwayat Imam Tirmidzi salah satu keutamaan dari shalat Tahajud ialah diberi balasan surga.

"Hai sekalian manusia, sebarluaskan lah salam dan berikanlah makanan serta salat malam lah diwaktu manusia sedang tidur supaya kamu masuk surga dengan selamat," (HR. Tirmidzi).

Baca Juga: Resmi Garena Kode Redeem FF Permanen Selasa 5 April 2022 1 Menit yang Lalu yang Belum Digunakan

Selain itu, Tahajud menjadi sebuah momentum kita mendekatka diri dan lebih memohon agar hajat dikabulkan.

Dari Jabir R.A. berkata

"Aku mendengar Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda: sesungguhnya pada malam hari itu benar-benar ada saat seorang muslim dapat menempatinya untuk memohon kepada Allah suatu kebaikan dunia dan akhirat pasti Allah akan memberikannya (mengabulkannya) dan itu setiap malam," (H.R. Ahmad).***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah