Hasil Piala Menpora 2021: Sukses Kalahkan Arema, PSIS Semarang Lolos ke Babak 8 Besar dengan Status Juara Grup

- 30 Maret 2021, 20:43 WIB
Riyan Ardiansyah memastikan PSIS Semarang lolos ke babak 8 besar Piala Menpora 2021
Riyan Ardiansyah memastikan PSIS Semarang lolos ke babak 8 besar Piala Menpora 2021 /Tangkapan layar video gol Riyan Ardiansyah di akun Twitter Piala Menpora 2021 @Liga1Match

SINARJATENG.COM – PSIS Semarang sukses mengahancurkan Arema FC dengan skor 3-2 dalam lanjutan pertandingan Piala Menpora 2021 Grup A.

Laga PSIS Semarang melawan Arema FC digelar di Stadion Manahan, Kota Surakarta, Jawa Tengah pada Selasa, 30 Maret 2021 pukul 18.15 WIB.

Di babak pertama, Arema berhasil unggul cepat lewat gol Dedik Setiawan di menit ke-9.

Baca Juga: Diduga Hanyut, Tim SAR Gabungan Susuri Sungai Sragi Pekalongan Cari Kakek Hilang

Baca Juga: Tanggapi Respon JPU atas Eksepsi HRS, Refly: Harusnya Jaksa Kritis, Gunakan Rasionalitas dan Rasa Keadilan

Pemain Arema bernomor punggung 27 ini berhasil mengelabui dua bek Laskar Mahesa Jenar.

Tendangan datarnya mengenai bek PSIS dan mengecoh pergerakan kiper PSIS Jandia Eka Putra. Skor berubah 1-0 untuk keunggulan Arema.

Gol dari Singo Edan direspon oleh pemian PSIS Semarang yang berulang kali melakukan serangan ke gawang Arema.

PSIS Semarang harus menunggu lahirnya sebuah gol hingga menit ke-45+6. Komarudin sukses mencetak gol penyama kedudukan.

Baca Juga: Tanggapi Respon JPU atas Eksepsi HRS, Refly: Harusnya Jaksa Kritis, Gunakan Rasionalitas dan Rasa Keadilan

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah