Teks Pidato Hari Santri 2021 Singkat dan Lucu : Tiga Syarat Menyandang Santri Idaman Zaman Now

- 20 Oktober 2021, 15:21 WIB
Gambar Logo Hari Santri Nasional 2021: Link Download, Tema, Makna dan Filosofinya.
Gambar Logo Hari Santri Nasional 2021: Link Download, Tema, Makna dan Filosofinya. /Tangkap layar kemenag.go.id

SINARJATENG.COM - Peringatan Hari Santri Nasional sejatinya tidak hanya momentum seremonial setiap satu tahun sekali. Lebih dari itu, peringatan Hari Santri Nasional merupakan bukti shahih bahwa kalangan santri mempunyai andil besar terhadap berdirinya republik ini.

Oleh karena itu, pada momen-momen perayaan hari santri yang jatuh pada tanggal 22 Oktober, harus diisi dengan nilai-nilai yang mampu mendorong para santri lebih banyak berkontribusi bagi agama, nusa dan bangsa.

Terlebih di era digital seperti saat ini, peran dan tantangan santri lebih berat ketimbang masa-masa dahulu. Derasnya arus globalisasi dan pesatnya kemajuan ilmu dan teknologi memang membawa angin perubahan ke arah positif.

Baca Juga: Mahasiswa KKN UIN Walisongo dan Ibu-ibu Warga Wonosari Adakan Kepungan Ingkung pada Puncak Safari Maulid Nabi

Namun di luar itu, perkembangan zaman juga menjadikan persoalan hidup semakin kompleks nan rumit. Santri, yang notabene adalah kaum yang mendapatkan pendidikan agama dan pengetahuan umum, dituntut untuk bisa menjadi problem solving.

Berlandaskan kondisi di atas, Sinatjateng-Pikiran-Rakyat.com menyajikan sebuah tema dipandang relevan dengan kondisi dan tantangan santri hari ini. Contoh pidato yang dilansir dari berbagai sumber ini bisa menjadi salah satu inspirasi pidato di Hari Santri Nasional 2021.

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ كَانَ بِعِبَادِهِ خَبِيْرًا بَصِيْرًا، تَبَارَكَ الَّذِيْ جَعَلَ فِي السَّمَاءِ بُرُوْجًا وَجَعَلَ فِيْهَا سِرَاجًا وَقَمَرًا مُنِيْرًا.

أَشْهَدُ اَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وأَشْهَدُ اَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ ورَسُولُهُ الَّذِيْ بَعَثَهُ بِالْحَقِّ بَشِيْرًا وَنَذِيْرًا، وَدَاعِيَا إِلَى الْحَقِّ بِإِذْنِهِ وَسِرَاجًا مُنِيْرًا.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah