Baterai Berisiko Rusak Sistem Pada Hyundai Kona Elektrik, Ratusan Mobilnya di Recall

- 8 Desember 2020, 18:02 WIB
Hyundai Kona yang sepenuhnya menggunakan mesin listrik
Hyundai Kona yang sepenuhnya menggunakan mesin listrik /Hyundai Indonesia

SINARJATENG.COM - Total ada sebanyak ratusan unit mobil listrik Hyundai harus kembali direcall.

Hyundai mengumumkan recall tersebut pada salah satu produk unggulannya.

Produk pabrikan otomotif asal Korea yang kena recall ialah Hyundai Kona berteknologi elektrik.

Baca Juga: Motor Bergaya Sporty, KTM Luncurkan Duke 125. Ini Harga dan Spesifikasinya!

Mobil listrik yang akan ditarik ini, akan kembali ke perusahaan karena masalah cacat produksi.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Indianaautosblog, masalah cacat produksi tersebut berada pada sektor baterai pada mobil.

Dikabarkan baterai yang dipasang pada mobil Hyundai Kona elektrik mengalami kekurangan sehingga sangat mungkin merusak sistem yang ada pada kendaraan tersebut.

Baca Juga: Sudah Genap 60 Tahun, Daihatsu Klaim 2,2 Juta Unit Hijet Masih Dipakai

Hyundai memang masih belum membagikan secara rinci kerusakan yang dialami oleh mobil SUV tersebut.

Halaman:

Editor: Eko Wahyu Putranto

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah