Influencer, Content Creator Atau Pemilik TikTok Shop Wajib Tau! 10 Cara Menambah Followers TikTok Terbaru 2023

- 1 Februari 2023, 15:33 WIB
Influencer, Content Creator Atau Pemilik TikTok Shop Wajib Tau! 10 Cara Menambah Followers TikTok Terbaru 2023
Influencer, Content Creator Atau Pemilik TikTok Shop Wajib Tau! 10 Cara Menambah Followers TikTok Terbaru 2023 /Unsplash/

Salah satu cara yang paling ampuh dalam meningkatkan followers TikTok adalah dengan mengunggah konten saat prime time.

Unggah video di sela-sela waktu jam kerja istirahat antara pukul 12.00 hingga 13.00 dan waktu pulang kerja sekitar pukul 16.00 atau 17.00.

Di luar jam tersebut, kamu bisa mengunggah video saat followers paling aktif secara online. Followers akan banyak berinteraksi dengan kontenmu dan kemudian bisa meningkatkan eksposur kepada pengguna lain lewat algoritma TikTok.

Baca Juga: 8 Tempat Spot Memancing Ikan Monster Kakap di Tegal Jawa Tengah, Cek Lokasinya Disini

8. Mengikuti atau Membuat Challenge Sendiri

Nah, pasti para pengguna TikTok sudah tidak asing lagi dengan kata challenge! Mengikuti challenge bisa menjadi salah satu cara untuk menambah followers TikTok. Namun, kamu juga bisa membuat challenge sendiri, lho!

Buatlah ide unik untuk challenge dan konsisten dalam membuatnya sampai orang lain mengikuti challenge yang kamu buat.

Kamu juga bisa berkolaborasi dengan creator lain agar challenge yang kamu buat dilihat oleh semakin banyak pengguna.

9. Promosikan di Media Sosial Lain

Kamu bisa promosikan akun TikTok lewat media sosial lain untuk mencapai lebih banyak audiens. Misalnya lewat Instagram, Youtube, atau Twitter.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x