Influencer, Content Creator Atau Pemilik TikTok Shop Wajib Tau! 10 Cara Menambah Followers TikTok Terbaru 2023

- 1 Februari 2023, 15:33 WIB
Influencer, Content Creator Atau Pemilik TikTok Shop Wajib Tau! 10 Cara Menambah Followers TikTok Terbaru 2023
Influencer, Content Creator Atau Pemilik TikTok Shop Wajib Tau! 10 Cara Menambah Followers TikTok Terbaru 2023 /Unsplash/

Buatlah ide-ide out of the box yang akan membuat audiens melirik akunmu. Kamu juga bisa menggunakan gaya editing atau skema warna yang signifikan dalam kontenmu.

Baca Juga: 10 Deretan Lagu Viral yang Lagi Hits di TikTok yang Masuk FYP, Lengkap dengan Penggalan Lirik Lagunya

Dengan demikian, kontenmu akan menjadi ciri khas dan akun TikTok milikmu menjadi mudah untuk diingat pengguna lain.

3. Manfaatkan Hashtag

Hanya dengan hashtag, seseorang dapat menemukan kumpulan konten yang sesuai dengan minatnya secara mudah.

Kamu bisa menggunakan gabungan hashtag dari hashtag yang sedang trending dan hashtag umum.

Kamu bisa menemukan hashtag yang sedang trending dengan menggunakan tool TikTok hashtag generation.

Akan lebih baik jika hashtag yang kamu gunakan relevan dengan konten yang kamu buat sehingga membantu akunmu untuk dilirik oleh pengguna lain.

Baca Juga: 4 Daftar Film Horror Terbaru yang Tayang Bulan Februari 2023 di Bioskop Indonesia, Cek Jadwal Tayangnya Disini

4. Konten yang Menghibur sekaligus Mengedukasi

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x