Ingat! Inilah Hari yang Diharamkan untuk Berpuasa pada Idul Adha

- 9 Juli 2022, 19:13 WIB
Ingat! Inilah Hari yang diharamkan Berpuasa pada Idul Adha
Ingat! Inilah Hari yang diharamkan Berpuasa pada Idul Adha /Pixabay

Dalam Bab Puasa menerangkan tentang waktu-waktu yang diharamkan untuk berpuasa :


ويحرم صيام خمسة أيام العيدان وأيام التشريق الثلاثة ….


“Dan diharamkan untuk berpuasa itu ada lima hari, yaitu dua Hari Raya (Idul Fitri dan Idul Adha) dan Hari Tasyrik (tanggal 11 sampai 13 Dzulhijjah) … “

Selain itu, ada juga waktu yang dimana makruh bagi seorang muslim yang ingin melaksanakan puasa.

Yaitu pada hari Jum’at, dengan catatan berpuasa tanpa didahului berpuasa di hari sebelumnya.***

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah