Update! Daftar Tarif Tol Golongan 1 untuk Mudik Lebaran 2022

- 12 April 2022, 16:58 WIB
Ilustrasi mudik lebaran 2022,
Ilustrasi mudik lebaran 2022, /Pixabay/al-grishin

SINARJATENG.COM - Pemerintagan pada tahun ini mengizinkan masyarakat Indonesia untuk melakukan tradisi mudik saat menjelang Hari Raya Idul Fitri.

Mudik merupakan sebuah tradisi masyarakat Indonesia menjelang hari lebaran. Masyarakat yang merantau di kota besar akan balik ke kampung maisng-masing.

Masyarakatnya Indonesia biasanya melakukan mudik dengan menggunakan jalur darat yaitu mobil pribadi.

Baca Juga: Sah! DPR RI Tetapkan RUU TPKS menjadi Undang-Undang

Di era sekarang melakukan perjalanan darat dengan mobil pribadi bisa cepat sampai karena adanya jalan tol.

Jika Anda akan mudik menggunakan mobil pribadi dan akan melewati jalur tol simak informasi tarif tol berikut.

Dikutip dari akun resmi instagram @official.jasamarga berikut daftar tarif tol untuk kendaraan Golongan 1 di Indonesia.

Baca Juga: Resmi Garena FFET-3WQZ-TK9R Kode Redeem FF Selasa 12 April 2022, Buruan Raih Emote Gratis

Jakarta (via tol Japek)-Cirebon (via GT Kanci): Rp151.500
Jakarta (via tol Japek)-Semarang (via GT Kalikangkung): RpRp377.500
Jakarta (via tol Japek)-Solo/Yogya (via GT Colomadu): Rp453.500
Jakarta (via tol Japek)-Surabaya (via GT Warugunung: Rp746.000

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x