Deretan Selebriti Indonesia yang Memiliki Garis Keturunan Pahlawan Nasional, Siapa Saja Mereka

- 9 November 2021, 15:03 WIB
Deretan Selebriti Indonesia yang Memiliki Garis Keturunan Pahlawan Nasional, Siapa Saja Mereka
Deretan Selebriti Indonesia yang Memiliki Garis Keturunan Pahlawan Nasional, Siapa Saja Mereka /Anto Kurniawan/

5. Maia Estianty

Raden Hadjie Oemar Said Tjokroaminoto atau HOS Cokroaminoto kerap dijadikan nama jalan di sejumlah kota di Indonesia.

Ia dikenal sebagai salah satu pemimpin Sarekat Islam, organisasi pertama di Indonesia. HOS Cokroaminoto juga dikenal sebagai salah satu guru sekaligus mantan mertua Ir Soekarno, presiden RI pertama.

H.O.S Cokroaminoto yang kelahiran Ponorogo 16 Agustus 1882 merupakan salah satu pemimpin organisasi pertama di Indonesia yakni Sarekat Islam.

Baca Juga: 10 Quotes Peringatan Hari Pahlawan yang Menarik dan Estetik

Maia Estianty merupakan cicit dari HOS Cokroaminoto. Garis keturunan ini didapat dari ayah Maia, Harjono Sigit, yang merupakan cucu dari Pahlawan Nasional itu.

Beberapa tahun lalu, Maia pernah mengunggah foto sang nenek, Oetari Tjokroaminoto yang merupakan istri pertama Presiden Ir. Soekarno.

6. Celine Evangelista

Mantan istri Stefan William ini cicit dari Haji Fadeli Luran. Fadeli disebut sosok yang mempersatukan umat Muslim di Sulawesi Selatan.

Baca Juga: 3 Puisi Hari Pahlawan yang Penuh Semangat dan Cocok Dibacakan di Peringatan Hari Pahlawan

Halaman:

Editor: Intan Hidayat

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah