Beban China: Memutus Lingkaran Kebijakan Satu Anak

- 21 Januari 2022, 20:13 WIB
Kebijakan satu anak di China dihapus dan pemerintah mengizinkan memiliki dua sampai tiga anak.
Kebijakan satu anak di China dihapus dan pemerintah mengizinkan memiliki dua sampai tiga anak. /Tangkapan layar Instagram.com/ @narasinewsroom

Baca Juga: Berikut ini lima ciri bahwa kamu adalah perempuan mandiri.

Pada tahun 2016, China resmi menghentikan kebijakan satu anak yang telah berlangsung sejak tahun 1980-an. Kebijakan satu anak dicetuskan oleh Deng Xiaoping dalam merespons masifnya pertumbuhan populasi saat itu karena melonjaknya angka kelahiran dari angka 540 juta orang (tahun 1949) menjadi 969 juta (tahun 1980).

Konsekuensi kebijakan tersebut menimbulkan dampak bagi China yaitu kelebihan populasi berusia tua dibandingkan yang berusia muda. Selain itu, banyak perempuan yang terpaksa melakukan aborsi secara diam-diam agar tidak divonis bersalah oleh pemerintah lantaran ketahuan hamil lebih dari sekali.

Ketika kebijakan satu anak dihapus, China datang dengan kebijakan baru yaitu mengizinkan masyarakat punya dua sampai tiga anak.***

Halaman:

Editor: Miftah Rizzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x