5 Cara Berdamai dengan Sendiri, Lakukan Hal Ini agar Hidup Lebih Bahagia!

- 20 Desember 2021, 04:18 WIB
Ilustrasi sendirian
Ilustrasi sendirian /unsplash/ Noah Silliman

Dengan menjadi iklhas, anda pelan-pelan bisa menerima diri kamu, dan berdamai.

2. Memaafkan diri sendiri

Memaafkan kesalahan orang lain, kadang lebih mudah ketimbang memaafkan diri sendiri.

Kadang kita tidak bisa menerima dan terlalu keras kepada diri sendiri. Padahal memang diri sendiri tidak sempurna, dan bisa berbuat salah.

Ketika kita terus menyalahkan diri sendiri, tidak akan ada penyelesaian. Cukup jadikan pembelajaran sehingga tidak akan terulang dikemudian hari.

Baca Juga: Lirik Lagu Sampai Menutup Mata-Acha Septriasa

3. Istirahat Sejenak

Menjadi pekerja keras memang baik, tapi jangan lupa istirahat yang cukup.

Karena fisik dan mental anda butuh istirahat, misalnya kamu bisa pergi ke tempat-tempat yang memiliki udara segar.

Dengan istirahat yang cukup, adalah salah satu cara berdamai dengan diri anda sendiri.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah