Institut Sains dan Teknologi AKPRIND Yogyakarta Buka Lowongan Dosen, Cek Kualifikasinya

- 17 Oktober 2021, 15:25 WIB
Institut Sains dan Teknologi AKPRIND Yogyakarta membuka kesempatan kerja dengan formasi yang tersedia sebagai Dosen D3 Teknik Mesin.
Institut Sains dan Teknologi AKPRIND Yogyakarta membuka kesempatan kerja dengan formasi yang tersedia sebagai Dosen D3 Teknik Mesin. /Instagram @kemnaker

SINARJATENG.COM - Institut Sains dan Teknologi AKPRIND Yogyakarta membuka kesempatan kerja dengan formasi yang tersedia sebagai Dosen D3 Teknik Mesin.

Menjadi seorang Dosen merupakan cita-cita banyak orang. Untuk itu segera daftarkan diri kamu sebelum pendaftaran ditutup.

Dirilis dari Instagram @kemnaker pada 17 Oktober 2021, berikut kualifikasi daftar Dosen D3 Teknik Mesin:

Baca Juga: Rayakan Kemenangan, Pemain PSIS Semarang Lantunkan Sholawat Nabi di Ruang Ganti, Netizen: Adeeeeem

1. Laki-laki

2. Usia maksimal 30 tahun

3. Berpendidikan S1 dan S2 linier dengan konsentrasi Material atau Konsentrasi Energi atau Manufaktur

4. Lulusan Perguruan Tinggi minimal Akreditasi B

5. Diutamakan memiliki sertifikat kompetensi

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x