Heboh! Fenomena Hujan Es di Pati dan Purbalingga, Ini Penjelasan Sebab Terjadinya Hujan Es

- 27 Desember 2021, 23:05 WIB
Hujan es di Purbalingga Senin Sore 27 Desember 2021
Hujan es di Purbalingga Senin Sore 27 Desember 2021 /Instagram @infopurbalingga.id/

Dalam proses tersebut, hujan es bisa muncul dengan dua cara, pertama saat sekumpulan es yang besar di atmosfer turun ke arah lebih rendah dan hangat maka terjadi hujan. Namun, kadang tidak semua es akan mencair sempurna dan terjadilah hujan es.

Kedua, proses muncul lainnya hujan es ialah kejadian riming. Riming ialah keadaan saat uap air yang dingin tertarik ke permukaan benih-benih es. Proses mengembun yang mendadak ini memicu terbentuknya es debfab ukuran yang besar dan jatuh ke bumi sebagai hujan es.

Baca Juga: Hasil Liga 2: Taklukan PSIM Yogyakarta, RANS Cilegon Melaju ke Final dan Promosi Liga 1

Diatas merupakan penjelasan ilmiah mengenai proses terjadinya hujan es. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x