5 Resiko Membiarkan Bayi Dicium Sembarang Orang

- 11 Januari 2022, 23:08 WIB
Foto ilustrasi bayi kembar.
Foto ilustrasi bayi kembar. /Pixabay/ID 3194556

SINARJATENG.COM - Seperti yang diketahui saat ini kasus Covid-19 kembali ramai di perbincangkan. Sangat penting bagi Anda yang mempunyai bayi baru lahir untuk mengetahui bahayanya kalau orang lain sering memegang, menyentuh, dan mencium bayi.

Harumnya bau bayi baru lahir memang memancing sebagian orang yang sedang menjenguknya. Terlebih keluarga pasti ingin mencium, menggendong, bahkan memegang bayi saat berada di dekat bayi tersebut.

Namun perlu di perhatikan ya bunda dampak yang akan terjadi ketika bayi Anda di pegang orang lain.

Baca Juga: Resep Lontong Balap Khas Surabaya, Makanan Klasik Berkuah dan Lezat

Berikut ini risiko yang bisa terjadi ketika Anda membiarkan orang lain mencium bayi Anda.

1. Lepuh Demam

Lepuh Demam adalah risiko yang paling ditakuti ketika mencium bayi. Penyakit ini akan timbul di sekitar mulut bayi, bahkan dapat menyebar sampai ke otak bayi.

Lepuh Demam atau luka dingin ini biasa terjadi di banyak orang, maka dari itu jangan biarkan orang lain mencium bayi baru lahir.

Baca Juga: BRI Liga 1 : Persipura Tundukkan Persija 2-1, Pahabol dan Bokashvili Masing-Masing Sumbang 1 Gol

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x