Tiga Cara Jitu Merawat Orang Demensia, Kamu Harus Coba

- 26 Oktober 2021, 06:01 WIB
Ilustrasi penyakit demensia. Berikut penjelasan mengenai Demensia yang gejalanya mirip dengan penyakit Alzheimer, simak selengkapnya.
Ilustrasi penyakit demensia. Berikut penjelasan mengenai Demensia yang gejalanya mirip dengan penyakit Alzheimer, simak selengkapnya. /Pixabay/geralt

SINARJATENG.COM - Demensia adalah sekumpulan gejala yang terkait dengan penurunan fungsi otak berkelanjutan.

Demensia menyebabkan penderitanya mengalami penurunan kemampuan kognitif yang cukup parah. Hal ini memengaruhi kemampuan mengingat (memori), berpikir, bertingkah laku, dan berbicara (berbahasa).

Merawat orang demensia memang bukanlah hal yang mudah. Kemampuan kognitif, fisik, dan fungsionalnya yang berkurang kerap membuat Anda merasa lelah, jengkel, hingga putus asa.

Baca Juga: Sepuluh Link Twibbon Sumpah Pemuda 2021 ke 93 Terpopuler dan Gaul Lengkap dengan Cara Download

Lalu apa saja harus dilakukan agar dapat lebih mudah dalam menghadapi tantangan-tantangan tersebut? Dilansir dari laman resmi Kementerian Kesehatan RI pada Senin 25 Oktober 2021. berikut ini tiga cara yang bisa Anda praktikkan dalam merawat orang dengan demensia. Simak baik-baik iya.

1. Menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman

Perubahan perilaku pada penderita demensia muncul karena ada pemicunya, seperti merasa takut, bosan, atau muncul suara bising.

Baca Juga: Kartu Pra Kerja Gelombang 22 Telah Dibuka, Buruan Daftar

Nah, Anda perlu mengenali pemicu ini dan membuat lingkungan senyaman mungkin yang bisa mengurangi potensi perubahan perilaku tersebut.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x