5 Alasan Seseorang Memutuskan untuk Hidup Merantau, Ingin Belajar Mandiri

- 16 Mei 2022, 22:32 WIB
Ilustrasi merantau
Ilustrasi merantau /

Baca Juga: KODE REDEEM FF Belum Digunakan Sore Ini, Senin 16 Mei 2022: Segera Klaim Hadiahnya di reward.ff.garena.com

Kita akan terbiasa untuk melakukan semuanya secara sendiri, tanpa ada bantuan dari orang tua. Ini tentunya merupakan hal yang baik. Sembari menimba ilmu atau bekerja, jiwa kemandirian kita juga terlatih.

3. Bosan terhadap hidup rutinitas

Alasan seseorang memutuskan hidup merantau ialah karena mereka bosan dengan kehidupan yang itu-itu saja. Misalnya, ia tumbuh di lingkungan keluarga petani, maka kemungkinan besar ia akan meneruskan pekerjaan itu dan menjadi petani.

Begitu pula dengan mereka yang lahir di lingkungan pengusaha. Kehidupan yang monoton inilah yang terkadang memicu rasa ingin pergi jauh guna mencoba kehidupan yang baru dan berbeda.

Baca Juga: Kumpulan Kode Redeem FF Senin 16 Mei 2022 1 Menit yang Lalu, Segera Raih Rapper Underworld

4. Mencari pengalaman

Alasan berikutnya seseorang memutuskan untuk pergi merantau adalah karena ia ingin mencari pengalaman, maksudnya ia ingin memiliki pengalaman hidup yang baik.

Percaya atau tidak hidup jauh dari keluarga akan menghadirkan pengalaman tersendiri daripada hidup didampingi keluarga. Selain itu akan ada banyak pelajaran berharga yang bisa kita dapatkan.

5. Ingin membuktikan kepada keluarga

Biasanya seseorang yang memutuskan untuk hidup merantau adalah karena ia ingin membuktikan kepada keluarga bahwa ia bisa menjadi orang yang sukses. Meski hidup di perantauan bukan jaminan akan menjadi orang sukses, namun setidaknya akan ada banyak pelajaran berharga.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah