Simak Warga Jateng! Berikut Cara dan Persyaratan Mudik Gratis untuk Warga Jateng

- 13 Maret 2023, 10:56 WIB
LINK DAFTAR Mudik Gratis 2023 se-Jawa Tengah Jalur Darat, Berikut Syarat Lengkap dan Cara Daftarnya
LINK DAFTAR Mudik Gratis 2023 se-Jawa Tengah Jalur Darat, Berikut Syarat Lengkap dan Cara Daftarnya /foto/indonesia.go.id

SINARJATENG.COM - Tak terasa bulan suci Ramadhan akan tiba. Hal tersebut juga berarti Hari Raya Lebaran juga sudah semakin dekat.

Budaya saat mendekati Hari Raya Idul Fitri yaitu pulang kampung atau sering disebut mudik. Oleh sebab itu Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan Pemerintah Kabupaten atau Kota di Jawa Tengah serta Bank Jateng akan gelar mudik gratis untuk masyarakat Jawa Tengah.

Dikutip dari akun instagram pribadi Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bahwa Gubernur dan Walikota/Bupati serta Bank Jateng akan gelar mudik gratis dengan menggunakan moda transportasi bus.

Baca Juga: Link Download dan Streaming Drakor Pandora: Beneath The Paradise Episode 1

Mudik gratis yang digelar akan dilaksanakan pada Senin 17 April 2023 dengan titik kumpul di Museum Purna Bhakti Pertiwi TMII Jakarta Timur.

Adapun persyaratan yang harus di penuhi yaitu sebagai berikut.

1. KTP Jawa Tengah atau kelahiran Jawa Tengah

2. Pendaftar dalam 1 keluarga atau kelompok maksimal 4 orang.

Jika Kamu ingin mengikuti mudik gratis ini Kamu bisa mendaftarnya dengan secara online mulai hari ini Senin 13 Maret 2023 melalui online. Berikut link pendaftaran mudik gratis Gubernur Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x