3 Tips Jaga Kebugaran Agar Tetap Prima Selama Mudik Lebaran 2022

- 22 April 2022, 17:28 WIB
Ilustrasi mudik lebaran 2022.
Ilustrasi mudik lebaran 2022. /Instagram @bayukeren

SINARJATENG.COM - Mudik merupakan sebuah tradisi masyarakat Indonesia jelang Hari Raya Idul Fitri. Tradisi mudik ini berbentuk dimana masyarakat yang tinggal merantau di Kota besar akan pulang kampung untuk merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama keluarga.

Biasanya masyarakat Indonesia melakukan mudik dengan menggunakan transportasi darat yaitu mobil pribadi atau sepeda motor.

Jika kamu akan lakukan mudik menggunakan kendaraan pribadi ada baiknya Kamu perhstikn tips menjaga kebugaran tubuh kamu saat mudik lebaran nanti.

Baca Juga: Keutamaan Shalat Tarawih Malam Ke 21, Cek Disini

Berikut tips menjaga kebugaran agar selama melakukan mudik lebaran kamu tetap dalam kondisi prima.

1. Pastikan Kamu Cukup Istirahat

Sebelum Kamu lakukan perjalanan pastikan istirahat Kamu cukup. Mudik menggunakan kendaraan pribadi sangatlah butuh tenaga ekstra dan oleh sebab itu Kamu perlu cukup istirahat agar tetap fit selama lakukan perjalanan.

2. Istirahat saat lelah

Jika Kamu sedang dalam perjalanan mudik menggunakan kendaraan pribadi baik mobil atau sepeda motor dan Kamu lakukan lelah maka istirahatlah.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x