Sosok Irjen Fadil Imran Kapolda Metro Jaya Baru, Terbitkan 2 Buku dan Awali Karir di Dunia Sastra

- 24 November 2020, 09:06 WIB
Irjen Pol Mohammad Fadil Imran
Irjen Pol Mohammad Fadil Imran //Pikiran Rakyat/

SINARJATENG.COM - Pemindahan tugas Irjen Nana Sudjana dilakukan usai ia dinilai tidak tegas menegakkan protokol kesehatan Covid-19.

Diketahui beberapa waktu lalu, Kapolri Jenderal Idham Azis mencopot jabatan Irjen Nana Sudjana sebagai Kapolda Metro Jaya.

Sebagaimana diketahui bahwa Jabatan Irjen Nana Sudjana kemudian digantikan Irjen Pol M Fadil Imran.

Baca Juga: Kapolri Idham Azis Perintahkan Kapolda Seluruh Indonesia Proaktif dan Tindak Tegas Pelanggar Prokes

Dilansir dari berbagai sumber, rupanya Imran juga merupakan seorang penulis yang hingga kini sudah memiliki dua karya.

Lahir di Makassar, Sulawesi Selatan pria yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolda Jawa Timur ini mengawali karier di dunia sastra pada 2015 lalu.

Buku pertamanya berjudul 'Mutilasi di Indonesia: Modus, Tempus, Locus, Actus' diterbitkan di tahun 2015 lalu oleh Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Baca Juga: Bunda Literasi Ajak Warga Desa Brayo untuk Bergerak Melalui Perpusdes

Karyanya itu berisikan lima kasus pembunuhan yang berujung mutilasi dan memiliki motif sama.

Halaman:

Editor: Aman Ariyanto

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x