5 Makna Ruangan Rumah yang Berantakan Bisa Jadi Tanda Kondisi Psikologis Seseorang

- 15 November 2020, 15:33 WIB
Ilustrasi rumah berantakan.
Ilustrasi rumah berantakan. /PIXABAY/Hans/

SINARJATENG.COM - Memiliki rumah yang berantakan tentunya akan membuat Anda tidak nyaman.

Tak dapat dipungkiri, rumah yang berantakan bisa saja terjadi. Entah karena kita malas, terlalu lelah dengan pekerjaan, atau faktor psikologis. 

Ya, rumah yang berantakan bisa jadi menjadi tanda seseorang memiliki masalah psikologis yang tersembunyi.

Baca Juga: Festival Film Bandung 2020, 'Bumi Manusia' Jadi Film Terpuji

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Bright Side, simak 8 masalah psikologi di balik rumah yang berantakan.

1. Lemari Baju yang Berantakan

Jika dilihat dari luar mungkin semuanya tertata rapih, namun pada saat membuka lemari, tampaknya banyak baju yang berantakan.

Baca Juga: Peretas Rusia dan Korea Utara Targetkan Organisasi Pengembang Vaksin Covid, Microsoft Ambil Tindakan

Hal ini menunjukkan sisi terbaik dari kepribadian seseorang, yang rela melakukan banyak hal terutama untuk mengesankan orang lain.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x