Nih Dia 4 Manfaat Makan Buah Lontar, Makanan yang Viral di TikTok.

- 9 Desember 2022, 18:45 WIB
Nih Dia 4 Manfaat Makan Buah Lontar, Makanan yang Viral di TikTok.
Nih Dia 4 Manfaat Makan Buah Lontar, Makanan yang Viral di TikTok. /Instagram @staycationindonesia.id

SINARJATENG.COM - Siwalan juga dikenal dengan nama pohon lontar atau tal, adalah sejenis palma yang tumbuh di Asia Selatan dan Asia Tenggara. Di banyak daerah, pohon ini juga dikenal dengan nama-nama yang mirip seperti lonta, ental, taʼal, talaʼ, taʼ, dun tal, jun tal, lontara, lontoir, koli. Juga manggita, manggitu dan tua.

Buah lontar kini jadi santapan yang tengah viral di TikTok lho, Kawan Puan.

Bagaimana tidak, gara-gara viral di TikTok, kini banyak orang yang tengah mencari buah lontar untuk dikonsumsi.

Baca Juga: Destinasi Wisata Mengasikan Dino Park Soko Langit di Kabupaten Pekalongan Jawa Tengah, Wisata yang Sedang Hits

Secara rasa, buah lontar yang nyaris menyerupai leci dengan warna putih pucat memiliki rasa mirip kolang-kaling. Buah yang punya tekstur lunak ini kerap diperdagangkan di tepi jalan sebagai buah lontar ataupun buah siwalan.

Buah lontar ini tak hanya tinggi kandungan air, tapi juga punya berbagai nutrisi, antara lain:

- Kalsium
- Fosfor
- Karbohidrat
- Vitamin C.


Berikut ini beberapa manfaat buah lontar salah satunya yaitu:

Baca Juga: Lirik Lagu Lantas - Juicy Luicy, Pantaskah Aku Menyimpan Rasa Cemburu

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah