Lima Inspirasi Desain Nail Art Agar Tampil Beda di Perayaan Imlek yang Wajib Dicoba

- 29 Januari 2021, 20:09 WIB
Ilustrasi kuku/
Ilustrasi kuku/ /Pixabay/Yana Miller

SINARJATENG.COM - Tahun baru Cina atau Imlek kini sudah dinantikan oleh berbagai kalangan yang ingin merayakannya.

Untuk mempersiapkan peringatan Imlek, Tak hanya pada dekorasi dan ornamen yang menghiasi tempat publik, gaya dandanan yang sarat nuansa Tahun Baru Imlek juga makin marak.

Seni mmenghiasa kuku ini bisa membuat penampilan kamu menjadi lebih sempurna saat Imlek nantinya.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Liga Inggris Pekan ke-21: Big Match Arsenal vs Man United

Seperti dilansir laman Hong Kong Tatler, berikut beberapa ide inspirasi nail art atau seni menghias kuku cantik dan trendy untuk Anugerah Imlek.

1. Gaya klasik French Manicure

Dion Leung selaku General Manager salon Sense of Touch Hong Kong mengatakan, gaya nail art French Manicure masih populer pada Anugerah Imlek tahun ini.

Baca Juga: Perda Kepemudaan Disahkan, Ferry Wawan Cahyono Dukung Pemberdayaan Pemuda di Jateng

Agar tampil memikat, kuku-kuku kamu perlu dipolesi cat dengan warna dasar pink, lalu padukan dengan garis merah nan glossy pada ujung kuku. Kalau mau gaya yang lebih unik dan modis, boleh ditambahkan gambar hati kecil pada kuku.

Halaman:

Editor: Aman Ariyanto

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x