Cara Aktivasi Fitur Rekognisi Wajah dan Sidik Jari di ShopeePay, Begini Prosedurnya

- 27 November 2020, 06:51 WIB
Fitur rekognisi wajah dan sidik jari Shopeepay.
Fitur rekognisi wajah dan sidik jari Shopeepay. /ADV/Dok. Shopeepay/

Baca Juga: Akhirnya! Begini Tanggapan Fadli Zon tentang Penangkapan Edhy Prabowo

- Masukkan PIN ShopeePay

- Lakukan scan wajah untuk autentikasi Face ID atau letakkan jari pada sensor sidik jari untuk autentikasi sidik jari

- Setelah selesai, fitur Face ID/ Touch ID pun dapat digunakan untuk memverifikasi transaksi Anda

Baca Juga: Catat Lokasi SIM Keliling di Jakarta, Bandung dan Bekasi Hari Ini

Dilansir dari Pikiran Rakyat dengan judul Pastikan Keamanan Akun Anda, Begini Cara Aktivasi Fitur Rekognisi Wajah dan Sidik Jari ShopeePay Setelah fitur rekognisi telah aktif, maka hanya penggunalah yang dapat mengakses akun dan melakukan transaksi dengan ShopeePay.

Untuk itu, salah satu hal yang tidak kalah penting adalah tidak memasukkan sidik jari atau scan wajah orang lain bahkan membagikan PIN ShopeePay Anda.

Jadi, pastikan semuanya hanya diketahui dan dilakukan oleh Anda karena sifatnya personal dan konfidensial.

Baca Juga: Julukan 'Pahlawan' Untuk Pekerja Penting Saat Pandemi Buat Kepribadian Jadi Narsistik

Bagi pengguna yang ingin mendapatkan informasi lebih lanjut, dapat mengunjungi laman help.shopee.co.id atau berkomunikasi dengan tim ShopeePay melalui call center, Instagram, dan Twitter.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x