Dompet Dhuafa Gulirkan Humanesia, Ajak Musisi hingga Selebritas Bersama Sound Of Humanity

- 29 November 2022, 19:14 WIB
Dompet Dhuafa Gulirkan Humanesia, Ajak Musisi hingga Selebritas Bersama Sound Of Humanity
Dompet Dhuafa Gulirkan Humanesia, Ajak Musisi hingga Selebritas Bersama Sound Of Humanity /Dompet Dhuafa

Sejalan dengan itu, Haryo menjelaskan kepada para media langkah-langkah yang sudah dilakukan Dompet Dhuafa terhadap bencana Cianjur, "Dompet Dhuafa bersama DMC sejauh ini telah memberikan bantuan berupa, logistik, tenda darurat, bantuan medis, rujuk ke Rumah Sakit, transportasi pasien, layanan psikologi bencana, dan psikologi sosial lansia agar tidak stress, dibantu psikolog UI" Jelas Haryo.

Tidak hanya itu, DMC bersama tim BASARNAS telah menemukan total 14 (empat belas) orang yang hilang karena dampak bencana, 312 korban meninggal, dan 79.000 rumah yang hancur, "yang dibutuhkan saat ini adalah terpal, alas tidur, pakaian baru, terutama Laki-laki, dan kami tidak menerima pakaian bekas," lanjut Haryo.

Sebaliknya, Patricia sangat berterimakasih kepada Dompet Dhuafa karena dapat berkolaborasi dalam kebaikan, "kami sangat support dengan apa yang bisa diberikan seperti foodcourt ini".

Marjinal berharap, "semoga tidak hanya musisi dan artis saja yang membantu, tapi semua masyarakat dengan adanya acara ini dapat ikut membantu dan semangat seperti ini tidak hanya bereaksi terhadap bencana, acara seperti ini trus berjalan, dan siap jika terjadi bencana".

Baca Juga: Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Wakatobi, Dompet Dhuafa Luncurkan Program Sekolah Literasi Indonesia

Vikri pun menambahkan, "spirit-nya yang harus dijaga. harapannya, jangan hanya fokus ke depan atau bintang tamu, tapi fokus ke semua yg hadir".

"Saya berterima kasih terhadap Sedayu City yang sudah menyediakan tempat dan juga media. Semoga Cianjur akan pulih seperti aceh dulu," Harap Aldi.

Begitupun dengan Mr Jarwo, "Saya berterima kasih karena sudah diajak berkolaborasi dengan Dompet Dhuafa, dan akan membawakan lagu yang dibuat untuk Dompet Dhuafa di Sound Of Humanity, semoga dapat membawa manfaat karna lagu nya berisi doa dll".

Dimas dalam kesempatanya mengatakan, "bersyukur bisa berkolaborasi sejak milenial bangun masjid dan berharap semoga acara hari ini menghasilkan banyak rezeki yang bisa disampaikan ke Cianjur".

Baca Juga: Lestarikan Budaya, Dompet sDhuafa Jateng Gandeng Perkumpulan Seni Budaya Sobokartti Luncurkan Serambi Budaya

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x