Penting! Harus Tetap Pakai Masker dan Jaga Jarak Walupun Sudah Divaksin

- 31 Juli 2021, 21:16 WIB
Jaga jarak.
Jaga jarak. /Pixabay/Gerd Altmann/

 

 

SINARJATENG.COM - Pelaksanaan vaksinasi Covid-19 telah dijalankan diberbagai negara sejak awal tahun 2021, termasuk di Indonesia.

Beberapa negara mengklaim telah berhasil melaksanakan program vaksinasi covid-19 kepada sebagian besar warga negaranya dan menekan laju penularan Covid-19 di negara mereka.

Pemerintah Indonesia telah memutuskan program vaksinasi Covid-19 diberikan secara gratis kepada seluruh masyarakat. Penyataan itu disampaikan oleh Joko Widodo di channel Youtube Sekretariat Presiden, beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020: Greysia dan Apriyani Masuk Final, Ginting Lolos ke Semifinal

Program vaksinasi gratis tersebut mendapat berbagai respon dari masyarakat. Dari mulai penolakan karena tidak mau divaksin, hingga ada yang rela mengantri panjang untuk divaksin.

Terlepas adanya perbedaan respon dari masyarakat, yang jelas walaupun sudah divaksin, masyarakat harus tetap memakai masker dan menjaga jarak.

Langkah-langkah pencegahan seperti karantina, menjaga jarak dan memakai masker tetap dibutuhkan selagi program vaksinasi dilaksanakan.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x