Bukan Pamer, Inilah 6 Kelebihan Memilih First Class Saat Bepergian Menggunakan Pesawat

- 19 April 2022, 12:15 WIB
Bukan Pamer, Inilah 6 Kelebihan Memilih First Class Saat Bepergian Menggunakan Pesawat
Bukan Pamer, Inilah 6 Kelebihan Memilih First Class Saat Bepergian Menggunakan Pesawat /Pixabay/JESHOOTS-com/

SINARJATENG.COM - Perjalanan udara adalah salah satu cara tercepat untuk bepergian jarak jauh. Biasanya maskapai penerbangan memiliki tipe kelas yang dapat Anda pilih. Mulai dari economy class, business class, hingga first class.

Semua kelas memiliki kelebihan masing-masing. Namun jika Anda menginginkan terbang dengan suasana paling nyaman pilihlah first class. Apalagi jika Anda ingin melakukan perjalanan keluar negeri.

Kenyamanan saat Anda menggunakan transportasi adalah hal penting, mengingat lama perjalanan yang akan dilewati. Memang, harganya lebih mahal. Namun Anda masih bisa memanfaatkan promo harga tiket pesawat di Traveloka. Sehingga Anda bisa menghemat sedikit biaya pesawat.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans TV, Hari Ini Selasa 19 April 2022: Jangan Lewatkan Tayangan Dunia Punya Cerita

Anda juga dapat memesan Taksi Blue Bird ke Bandara dengan mudah di Traveloka. Agar perjalanan Anda dari dan ke bandara nyaman. Terdapat dua layanan yang dapat Anda pilih di Blue Bird, yaitu Golden Bird dan Big Bird Airport Shuttle.

Sebagian orang yang beranggapan, menggunakan pesawat dan memilih first class hanya menghamburkan uang dan disinyalir sebagai ajang untuk pamer. Bahkan, untuk menunjukan status sosial mereka di masyarakat. Padahal belum tentu begitu. Karena faktanya, terbang di kelas satu pasti memiliki banyak keuntungan untuk Anda. Berikut ini ada 5 kelebihan memilih first class saat bepergian menggunakan pesawat.

Ruang Bagasi Ekstra

Transportasi udara difasilitasi dengan ketersediaan bagasi di setiap kelasnya. Namun ketersediaan ini berbeda-beda tergantung tipe kelas. Sering kali, Anda akan merasa kesulitan mencari tempat di bagasi atau kabin untuk membawa barang bawaan yang banyak di economy class.

Tak jarang, barang bawaan tersebut malah harus Anda pegang sendiri di pesawat atau Anda taruh di bawah kursi. Karena keterbatasan bagasi kelas ekonomi yang biasanya hanya memiliki batas maksimal 20 kilogram. Hal ini tentunya, akan membuat Anda repot dan merasa tidak nyaman.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x