Simak Baik-baik! Berikut 4 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Ketika Wawancara Kerja

- 1 Maret 2022, 22:23 WIB
Ilustrasi wawancara kerja
Ilustrasi wawancara kerja /Pexels/tima-miroshnichenko/

SINARJATENG. COM- Wawancara kerja adakah tahapan yang harus dilalui oleh pelamar kerja. Pastinya dalam tahap ini kamu tidak hanya bersaing dengan satu dua orang, tetapi banyak orang.

Pada saat wawancara kerja kamu akan diberikan beberapa pertanyaan, mulai dari pertanyaan jebakan maupun pertanyaan yang menguji bagaimana kamu sebenarnya.

Pastikan kamu tidak salah menjawab, berikut ini empat hal yang tidak boleh kamu lakukan ketika wawancara kerja.

Baca Juga: Lirik Lagu Sekuat Hatimu-Last Child, Bila Ku Tak Sanggup

1. Mengatakan kamu adalah terbaik

Perusahaan atau institusi pasti menginginkan karyawan dengan kualitas terbaik untuk perusahaan nya. Terbaik disini bukan hanya sekadar terbaik omongan, namun benar-benar terbaik dari segala aspek.

Jadi jika kamu mengatakan kamu adalah pilihan terbaik tanpa memperlihatkan pengalaman maupun prestasi itu bisa menjadi boomerang untuk kamu. Jadi jangan mengatakan bahwa kamu adalah pilihan terbaik, tapi sampaikan pengalaman maupun prestasi yang kamu miliki.

2. Mengatakan hal-hal negatif

Umumnya jika kamu memiliki pengalaman di perusahaan atau instansi lain, maka pewawancara akan bertanya alasan kamu resign dari pekerjaan sebelumnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x