Berikut Rekomendasi 5 Barang yang Bisa dibeli Saat Harbolnas 12.12 Nanti, Nomor 4 jadi Incaran!

- 2 Desember 2020, 23:51 WIB
Ilustrasi belanja online.
Ilustrasi belanja online. //PIKIRAN RAKYAT

SINARJATENG.COM- Tanggal 12 Desember menjadi Hari Belanja Online Nasional atau yang biasa disingkat dengan sebutan Harbolnas.

E-commerce yang turut memeriahkan peringatan Harbolnas tiap tahun biasanya mulai dari Shopee, Lazada, Tokopedia, Zalora dan masih banyak lagi.

Bukan hanya e-commerce saja, namun beberapa pebisnis memanfaatkan Harbolnas ini untuk memberikan diskon besar-besaran.

Baca Juga: BRI Ventures Nyatakan Bahwa Investasi kepada Merk Minuman Haus! Jadi Langkah Awal

Pertama kali Harbolnas diadakan pada tahun 2012, dan masih terus diperingati hingga sekarang.

Namun hati-hati, jangan sampai Anda salah membeli barang saat Harbolnnas. Agar bisa berhati-hati, ayo cek barang-barang apa saja yang biasanya diincar saat diskon besar-besaran.

1. Barang Elektronik

Baca Juga: Main Motor Off Road, Pengendara Wajib Gunakan 5 Perlengkapan Ini Demi Keamanan dan Kenyamanan

Barang elektronik mulai dari handphone, laptop, hingga televisi biasanya banyak diincar para pembeli.

Halaman:

Editor: Intan Hidayat

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x