KPU Kota Magelang Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024

- 28 Desember 2023, 02:13 WIB
KPU Kota Magelang Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024
KPU Kota Magelang Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024 /instagram/kpukotamagelang/

SINARJATENG.COM - KPU Kota Magelang menggelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu Tahun 2024, Selasa 26 Desember 2023.

Simulasi ini diselenggarakan di TPS 17 Kelurahan Jurangombo Selatan dengan jumlah pemilih 288 orang. Simulasi ini dilaksanakan secara real agar masyarakat dapat mengetahui proses jalannya pencoblosan besuk pada hari H pencoblosan 14 Februari 2024.

Baca Juga: KPU Demak Menggelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024

Simulasi ini juga menerapkan jemput bola untuk pemilih yang tidak dapat hadir ke Tempat Pemungutan Suara (TPS).***

Editor: Yusuf Afandi

Sumber: KPU Kota Magelang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x