4 Dampak Negatif Iri Hati yang Sangat Merugikan Diri Sendiri

- 24 Desember 2021, 08:19 WIB
Ilustrasi dengki yang hanya akan buat susaj sendiri
Ilustrasi dengki yang hanya akan buat susaj sendiri /Istimewa/

SINARJATENG.COM - Salah satu sifat manusia yang bisa merugikan diri sendiri yaitu iri hati. Ada banyak dampak negatif iri hati yang sangat membahayakan jika dibiarkan dan tidak segera diatasi. Seseorang yang memiliki penyakit iri akan selalu merasa tersaingi atas pencapaian orang lain.

Bahkan tidak senang melihat kebahagiaan orang lain. Hal membahayakan yang bisa nekat dilakukan adalah menghasut dan memfitnah orang lain. Mengajak pihak lain untuk ikut membenci, padahal hal itu hanya akan membuang-buang waktu dan merugikan diri sendiri.

Berikut ini empat dampak negatif iri hati.

Baca Juga: 5 Kebiasaan Sederhana yang Membuat Kamu Disukai Banyak Orang

1. Sulit merasa tenang

Iri hati akan membuat pelakunya selalu berprasangka buruk terhadap orang lain, sehingga sulit merasa tenang. Mereka akan gelisah dan resah ketika melihat orang lain bahagia. Sebaliknya, akan bahagia ketika melihat orang lain menderita.

2. Selalu merasa kurang

Dampak negatif berikutnya yaitu selalu merasa kurang. Apalagi ketika melihat orang lain mendapatkan pencapaian lebih dari yang mereka dapatkan. Jika situasi seperti ini terus-menerus dilakukan, maka akan membuat energi semakin terkuras.

3. Mudah marah

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x