Sumbang PAD Rp3,7 Milyar, Bupati Sebut Perumda Air Minum Tirta Mulia Miliki Peran Penting untuk Masyarakat

- 23 Desember 2021, 22:54 WIB
Sumbang PAD Rp3,7 Milyar, Bupati Sebut Perumda Air Minum Tirta Mulia Miliki Peran Penting untuk Masyarakat
Sumbang PAD Rp3,7 Milyar, Bupati Sebut Perumda Air Minum Tirta Mulia Miliki Peran Penting untuk Masyarakat /Humas Pemkab Pemalang

Hadir dalam kegiatan tersebut Dandim 0711/Pemalang Letkol Infanteri Roihan Hidayatullah, dan Kepala Kajari Pemalang Roy Revallino Herdiansyah.

Sementara itu, Direktur Utama (Dirut) Perumda Air Minum Tirta Mulia Kabupaten Pemalang Slamet Efendi menyampaikan bahwa target 2.000 sambungan untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) sudah selesai dan sesuai dengan target.

Baca Juga: Viral! Video Bupati Pemalang Tengah Asyik Bernyanyi dan Berjoget Tanpa Prokes di Acara Lomba Mancing Lele

Bahkan di tahun 2021 Perumda Air Minum Tirta Mulia berhasil menyumbang pendapatan asli daerah (PAD) sebesar Rp3,7 milyar dari target Rp2,7 milyar atau overtarget Rp1 milyar.

Ditambahkan oleh Slamet Effendi Perumda Air Minum Tirta Mulia Kabupaten Pemalang miliki target yaitu di Kecamatan Pulosari dan Belik yang belum mendapatkan air bersih, kami akan menyediakan air baku di wilayah tersebut.***

 

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x