Tujuh Manfaat Daun Singkong untuk Kesehatan, Cegah Anemia Salah Satunya

- 26 Januari 2023, 11:43 WIB
Daun singkong
Daun singkong /Dokumen Pribadi

Dalam daun singkong mengandung asam amino esensial yang berguna untuk meningkatkan sumber energi untuk tubuh Kita.

Baca Juga: 15 Kode Redeem ML Mobile Legend Spesial Hari Ini Kamis 26 Januari 2023, Buruan Rebut Hadiahnya Sekarang Juga

4. Melancarkan Sirkulasi Darah

Daun singkong mengandung antioksidan dan asam amino yang berguna dalam pelancaran sirkulasi darah yang membawa oksigen ke seluruh tubuh.

5. Melancarkan Sistem Pencernaan

Dalam daun singkong mengandung serat yang berguna untuk melancarkan sistem pencernaan tubuh kita.

6. Mencegah Penyakit Anemia

Daun singkong mengandung sejumlah nutrisi yang berguna untuk memproduksi sel-sel darah merah dan melancarkan sirkulasi darah. Hal tersebut yang membuat daun singkong bermanfaat mencegah penyakit anemia.

Baca Juga: Jadwal Acara TV One, Kamis 26 Januari 2023: Saksikan Apa Kabar Indonesia Malam dan Cover Story One

7. Menangkal Radikal Bebas

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x