5 Dampak Buruk Jika Kamu Terlalu Dipuji Banyak Orang

- 31 Mei 2022, 22:19 WIB
Ilustrasi Kesombongan
Ilustrasi Kesombongan /Labuan Bajo Terkini/Pixabay

SINARJATENG.COM - Mendapatkan pujian dari banyak orang memang adalah sebuah hal yang menyenangkan, terlebih ketika kita tengah berhasil melakukan sebuah pencapaian.

Namun ketika mendapatkan banyak pujian hal itu bisa membahayakan bagi kamu ketika kamu tidak bisa mengolahnya sebaik mungkin.

Berikut ini lima dampak buruk jika kamu dipuji bagi banyak orang.

Baca Juga: Klaim Segera! 10 Kode Redeem FF SG2 Ungu Terbaru Hari Ini Selasa 31 Mei 2022

1. Haus pujian

Akibat sering mendapatkan pujian dari banyak orang bisa saja membuat kita menjadi haus perhatian. Hal itu disebabkan sekali kamu memperoleh perhatian, maka kamu akan ingin mendapatkan nya lagi dan lagi.

Karena memang pada dasarnya manusia sangat menyukai pujian, hal itu akan mendorong seseorang untuk selalu mencari perhatian.

2. Senang mencari

Dampak buruk sering mendapatkan pujian lainnya adalah kamu akan senang cari perhatian. Sebab, kamu merasa bahwa diri kamu selalu terlihat baik di hadapan orang lain, sehingga membuat kamu ingin selalu melakukan hal yang bisa menarik perhatian. Bukan hanya itu, dengan kamu senang cari perhatian akan membuat kamu dianggap narsis oleh orang lain. Maka dari itu, berhentilah senang cari perhatian.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x