4 Dampak Buruk Jika Kamu Terus Malas

- 13 Mei 2022, 23:25 WIB
Ilustrasi malas.
Ilustrasi malas. /Unsplash/Vladislav Muslakov

2. Pekerjaan menjadi terbengkalai

Ketika kamu membiarkan dirimu hidup bermalas-malasan, maka banyak pekerjaan yang akan kamu tunda. Dan itu membuat kamu menumpuk beberapa pekerjaan sekaligus.

Alhasil, seluruh pekerjaan itu akan menumpuk dan membuatmu kesulitan untuk memilah pekerjaan mana yang bisa kamu ulur dan mana yang harus selesai sekarang juga. Pekerjaanmu akan berantakan.

3. Kehilangan motivasi

Menuruti rasa malas akan membuatmu mengabaikan motivasi dan impian hidup. Kamu akan melupakan seberapa berat langkahmu untuk sampai hingga tahap seperti sekarang ini. Dan seberapa panjang langkah yang harus kamu selesaikan.

Baca Juga: Pilipus Dwi Harmono Resmi Dilantik Jadi Ketua DPC Partai Hanura Kota Semarang, Ini Pesannya

Kehilangan motivasi akan membuatmu menjadi seseorang yang tidak berprinsip. Kamu mudah untuk dipengaruhi oleh orang lain, dimanfaatkan, dan puas dengan pencapaian sementara. Padahal di depan sana, semua itu tidak ada artinya.

4. Menjadi orang yang kalah

Sejatinya kita tidak perlu mengalahkan dengan siapa pun, kita hanya perlu mengalahkan diri sendiri yaitu kemalasan, ketidak pedulian.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta, Jumat 13 Mei 2022: Elsa Segera Bebas, Ricky Semakin Mudah Lakukan Hal Ini!

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x