Berikut ini 5 Hal Produktif yang Bisa Dilakukan Mahasiswa 'Kupu-Kupu'  

- 23 Januari 2022, 20:17 WIB
Ilustrasi mahasiswa kembali laksanakan KKN Mandiri misi khusus di Desa Tambakrejo, Semarang.
Ilustrasi mahasiswa kembali laksanakan KKN Mandiri misi khusus di Desa Tambakrejo, Semarang. /Sinarjateng.com/ Miftah Rizzi

4. Mengikuti kegiatan seminar

Selain belajar akademik di kampus, kamu bisa juga menambah pengetahuan dengan mengikuti seminar dan acara-acara lainnya.

Tentunya bisa mendapatkan relasi dan berkesempatan membangun networking. Selain itu, kamu juga bisa menambah wawasan tentang suatu hal yang sebelumnya tidak kamu ketahui.

5. Kerja paruh waktu

Salah satu kegiatan di waktu luang yang tren di kalangan mahasiswa adalah kerja paruh waktu. Misalnya kerja paruh waktu menjadi barista di suatu café.

Baca Juga: Kode Redeem ML Terbaru 23 Januari 2022 Klaim Item Menarik yang Belum Digunakan

Dengan melakukan kegiatan ini, kamu bisa memanajemen waktu dengan baik dan tentu saja mendapatkan gaji yang bisa kamu manfaatkan untuk kebutuhan kuliah. Secara tidak langsung, kamu juga mendapatkan pengalaman kerja yang luar biasa.

Itulah lima kegiatan produktif yang bisa dilakukan mahasiswa kupu-kupu.***

Halaman:

Editor: Miftah Rizzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x