5 Cara Membersihkan Telinga Tanpa Catton Bud, Jauh Lebih Aman dan Efektif!

- 21 Desember 2021, 11:11 WIB
Ilustrasi Telinga / 5 Cara Membersihkan Telinga Tanpa Catton Bud, Jauh Lebih Aman dan Efektif!
Ilustrasi Telinga / 5 Cara Membersihkan Telinga Tanpa Catton Bud, Jauh Lebih Aman dan Efektif! /freepik.com/cookie_studio/Seva Levitsky

SINARJATENG. COM - Berikut cara membersihkan telinga lebih aman dan efektif tanpa catton bud. Pada umumnya seseorang membersihkan telinga menggunakan catton bud.

Namun perlu Anda ketahui, menurut medis membersihkan telinga dengan catton bud beresiko membuat kotoran telinga lebih menumpuk ke dalam.

Tapi jangan khawatir, berikut lima cara membersihkan telinga yang lebih praktis dan aman tanpa catton bud, yaitu sebagai berikut:

Baca Juga: 5 Tanaman Hias Dalam Ruangan Untuk Menjaga Kesehatan Anda

1. Bersihkan dengan air hangat

Sesaat setelah mandi, kamu bisa meneteskan sedikit air hangat ke dalam telinga.
Lalu miringkan kepala ke kanan dan kiri. Lalu di sekitar telinga bersihkan dengan handuk.

2. Larutan air garam

Larutkan garam ke dalam air hangat, miringkan kepala, lalu teteskan ke dalam telinga.
Kembalikan kepala ke posisi awal, lalu tempelkan kapas bola pada telinga.
Lakukan cara tersebut untuk kedua kalinya.

3. Membersihkan telinga dengan minyak zaitun

Halaman:

Editor: Intan Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x