Perlu Diwaspadai! Inilah 5 Masalah Saat Menstruasi Yang Tidak Boleh Kamu Abaikan

- 10 Desember 2021, 19:13 WIB
Ilustrasi Menstruasi
Ilustrasi Menstruasi /Pixabay/Nastya_gepp

SINARJATENG.COM - Setiap perempuan pasti pernah mengalami nyeri perut saat menstruasi. Mereka pun sering menganggap hal tersebut wajar dan normal sehingga sering diabaikan.

Namun, ada beberapa gejala saat menstruasi yang bisa menandakan adanya hal yang tidak beres dan perlu dikonsultasikan ke dokter.

Dirangkum Sinarjateng.com dari berbagai sumber, Berikut ini 5 Masalah yang perlu di waspadai saat menstruasi.

Baca Juga: Lirik lagu ‘Sebatas Teman’ dari Nazia Marwiana feat Tri Suaka: Sampai Saat ini, Kita Hanya Sekedar Teman

1. Pendarahan Hebat

Jika darah haid yang keluar terlalu banyak dan sering mengganti pembalut setiap 1 jam sekali, Sebaiknya segera mungkin untuk pergi ke dokter. Kondisi seperti itu memungkinkan Anda kehilangan banyak darah yang bisa menyebabkan kelelahan, pusing, bahkan bisa menyebabkan pingsan.

2. PMS yang Mengganggu Aktivitas

Beberapa hari sebelum menstruasi, biasanya perempuan akan mengalami sindrom pramenstruasi atau PMS.

Seiring terjadinya PMS, biasanya disertai dengan perasaan depresi, perubahan suasana hati, ketidakmampuan untuk fokus, sakit kepala, perut kembung, dan kelelahan.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x