5 Cara Diet Sehat Menurut Dokter Patricia Lucas Goentoro

- 4 Desember 2021, 14:15 WIB
Ilustrasi diet sehat
Ilustrasi diet sehat /Pixabay

SINARJATENG.COM - Banyak orang yang menganggap bahwa diet merupakan pola makan dengan mengurangi porsi dan jenis makanannya. Padahal menjalani diet lebih dari kedua poin tersebut. Simak cara diet yang paling sehat agar bisa membantu mu menurunkan berat badan.

Namun menerapkan diet sehat nyatanya tidak semudah kedengarannya. Salah strategi justru bisa menjadi bumerang bagi berat badan. Itu sebabnya, cara diet sehat memerlukan panduan yang tepat guna mengurangi berat badan.

Berikut ini lima cara diet sehat menurut dr Patricia Lucas Goentoro.

1. Menghitung kebutuhan kalori
Sebelum merancang menu makanan, cara yang paling tepat memulai diet sehat yaitu mengenali kebutuhan kalori. Setiap orang memiliki kebutuhan kalori yang berbeda berdasarkan berbagai faktor, seperti usia hingga kondisi kesehatan.

Baca Juga: Resep Beef Teriyaki Rice Bowl Ala Chef Willgoz, Mudah dan Lezat

Sebagai contoh, penyandang obesitas akan memiliki kebutuhan kalori yang berbeda dengan orang sehat yang ingin mengurangi berat badan.

Dengan memperoleh jumlah kalori yang tepat dari makanan dan minuman, tubuh mendapatkan energi yang dibutuhkan. Alhasil, fungsi tubuh akan berjalan normal, mulai dari berpikir, memompa darah, hingga bernapas.

Jadi sebelum merancang pala makan untuk mempertahankan berat badan, kenali dulu kebutuhan kalori agar tetap sehat.

2. Mengatur porsi makan

Halaman:

Editor: Miftah Rizzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x