5 Langkah agar Terbebas dari Friendzone, Kamu Wajib Coba

- 18 November 2021, 00:01 WIB
Ilustrasi - Terjebak dalam friendzone dan solusinya
Ilustrasi - Terjebak dalam friendzone dan solusinya /pixabay/sweetlouise/

SINARJATENG.COM -Tentunya kamu pasti sering mendengar istilah friendzone atau zona teman. Friendzone sendiri merupakan sebuah hubungan yang menggambarkan seseorang yang menyukai orang lain, namun keduanya sudah terlanjur menjadi teman atau sahabat.

Padahal kamu hanya membutuhkan sedikit keberanian agar terbebas dari friendzone. Berikut ini lima langkah agar terbebas dari friendzone.

1. Menujukan pesona

Jika si dia adalah laki-laki, kamu tak bisa menyangkal bahwa laki-laki sangat lah visual. Tunjukanlah padanya bahwa kamu tidak berantakan dan bisa tampil menarik.

Cobalah ajak dia pergi ke luar, misalnya ke pesta, dan berdandanlah maksimal hingga membuatnya terpana.

Baca Juga: Sah! Jenderal Andika Perkasa Dilantik Jadi Panglima TNI

Kamu memang harus tampak menarik apa adanya, namun menunjukkan sedikit usaha seperti memakai riasan wajah atau memilih baju bagus menjadi cara yang tepat untuk membuka mata si dia.

2. Mengubah cara berinteraksi

Kamu dan si dia mungkin sama-sama sering bercerita tentang drama percintaan satu sama lain. Itu biasa dilakukan sahabat atau saudara.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x