Bibir Anda Kering? Inilah 7 Cara Sederhana Agar Bibir Sehat dan Seksi

- 30 Oktober 2021, 20:07 WIB
Ilustrasi gambar bentuk bibir sehat
Ilustrasi gambar bentuk bibir sehat /Tangkap layar/youtube.com/Naomi Chan./

SINARJATENG.COM – Memiliki bibir yang kering membuat penampilan tidak pede. Bahkan bisa membuat kita menjadi tidak nyaman.

Penyebab bibir kering bisa disebabkan dari berbagai macam. Salah satunya karena terkena paparan sinar matahari, cuaca dingin, sering mengkonsumsi makanan pedas, dan kebiasaan menjilat bibir.

Dikutip dari berbagai sumber, ada 7 cara sederhana agar bibir tetap sehat dan seksi. Berikut ketujuh cara tersebut.

Baca Juga: Info Loker! ITB-AD Lamongan Buka Lowongan Kerja, Cek Kualifikasinya


1. Rajin Minum Air Putih

Mungkin Anda sudah sering membaca saran ini, tetapi bibir kita perlu mendapatkan asupan air setiap saat agar tidak mudah kering dan pecah-pecah. Sebelum tidur, Sempatkan minum air putih satu gelas air putih agar kelembaban bibir Anda terjaga saat tidur.

2. Selalu Membawa Lip Balm

Jangan tinggalkan Lip Balm di rumah. Selalu simpan lip balm di tas Anda sebagai pertolongan pertama. Jika bibir Anda terasa kering atau perih saat traveling ke daerah dingin lip balm sangat membantu. Karena kulit dan bibir cepat kering di udara. Carilah lip blam yang melindungi bibir dari sinar matahari dan mengandung nutrisi, seperti vitamin A, C, dan E.

Baca Juga: Mahasiswa KKN UIN Walisongo Adakan Penanaman Bakau sebagai Upaya Penanganan Abrasi di Desa Margolinduk Demak

Halaman:

Editor: Miftah Rizzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x