Simak Manfaat Jahe Bagi Kesehatan, Salah Satunya Mencegah Kanker

- 14 Desember 2020, 10:49 WIB
Ilustrasi : Jahe
Ilustrasi : Jahe /Pixabay/

 

SINARJATENG.COM - Jahe adalah tumbuhan yang kaya akan manfaat, selain sebagai bumbu masakan jahe juga biasanya digunakan untuk menghangatkan tubuh.

Namun ternyata ada banyak manfaat jahe lain yang mampu mengobati bermacam penyakit dan untuk kesehatan tubuh kita.

Apa saja manfaat jahe yang bisa kita dapatkan untuk kesehatan?

Baca Juga: Lokasi Samsat Keliling Pemalang Hari ini, Senin 14 Desember 2020

Berikut ini manfaat jahe bagi kesehatan :

1. Mengatasi masalah pencernaan

Manfaat jahe memiliki sejarah panjang dalam mengatasi masalah terkait pencernaan. Dikenal dari generasi ke generasi, jahe merupakan salah satu bahan alternatif untuk memperlancar sistem pencernaan.

Baca Juga: Begini Cara Aktifkan Dark Mode di Windows 10 Agar Mata Lebih Nyaman

Kandungan phenolic dalam jahe berfungsi untuk meredakan gejala iritasi gastrointestinal, menstimulasi air liur, mencegah terjadinya kontraksi pada perut, hingga membantu pergerakan makanan dan minuman selama berada di pencernaan.

Halaman:

Editor: Aman Ariyanto

Sumber: Portal Surabaya (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x