5 Penyebab Kamu Susah Mendapatkan Pekerjaan

- 17 Mei 2022, 21:53 WIB
Ilustrasi Bekerja
Ilustrasi Bekerja /pixabay/ROverhate/

SINARJATENG.COM - Memperoleh pekerjaan memang bukan hal mudah, terlebih ketika kita baru saja lulus dan belum memiliki pengalaman kerja.

Tentunya hal itu akan membuat kita sulit memperoleh pekerjaan, sebelum mencari solusi dari masalah susah mendapatkan pekerjaan kamu harus terlebih dahulu mengetahui penyebab kamu tak kunjung mendapatkan pekerjaan.

Berikut ini lima penyebab kamu susah mendapatkan pekerjaan.

Baca Juga: Daftar Lengkap Skin dan Senjata Terbaru Gratis, KODE REDEEM FF Selasa 17 Mei 2022

1. Mengajukan lamaran hanya ke beberapa perusahaan

Salah satu alasan seseorang tak kunjung mendapat pekerjaan adalah karena kamu mengajukan lamaran ke beberapa sedikit.

Seharusnya kamu tidak hanya mengandalkan satu dua perusahaan saja, kalau bisa carilah lowongan pekerjaan sebanyak mungkin kemudian ajukan lamaran. Intinya, sambil menunggu datangnya panggilan dari salah satu perusahaan, kamu perlu terus mencari informasi lowongan pekerjaan.

2. CV kurang menarik

CV menjadi bahan pertimbangan seorang HRD untuk merekrut seseorang, jika CV yang kamu miliki kurang menarik bisa dipastikan, kamu akan kalah dengan pelamar yang lain.

Halaman:

Editor: Muhammad Ahlan Kalasuba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x